Bird of Love
Burung cinta,
Burung kecil dengan paruh arit
dengan pelangi dibadannya
Mahal harganya, semua orang jatuh cinta
Pagi-Sore dimandikan air susu hangat
Demi tercipta suara merdu
Senang bernyanyi, 
Meskipun dalam jeruji lidi
Melengkung membentuk symbol cinta,
Ketika dua paruh berjumpa
Lambang kesetiaan makhluk
dari spesies monogamy
Komentar
Posting Komentar